Penyekat Sampah Terapung/Floating Trash Boom

by | Oct 22, 2021 | Produk Kami | 0 comments

Penyekat Sampah Terapung/Floating Trash Boom dari PelampungPipa.com adalah media apung berbahan HDPE yang berfungsi untuk mengontrol, menahan, membelokkan dan memisahkan puing-puing yang mengambang, seperti kayu apung, kayu gelondongan, sampah dan pengendalian tanaman air.

Penyekat Sampah Terapung/Floating Trash Boom dari PelampungPipa.com dibuat dengan bahan material marine grade yang kuat dan tahan lama serta ramah lingkungan. Produk ini dapat digunakan di sungai, danau, kolam, laut terbuka dan dermaga serta disusuri sesual kebutuhan dan lokasi.

FEATURE
– Material pelampung menggunakan HDPE kuat, tahan lama, anti pecah
– Pilihan warna yang terang membantu dalam pengawasan
– Sistem kuncian antar pelampung yang berkualitas marine grade
– Aksesoris lampu membantu di saat kurang cahaya
– Desain pelampung memiliki media untuk tanda peringatan

KEUNTUNGAN
– Solusi cepat untuk menyaring, menahan sampah (puing-puing yang mengapung di perairan serta pengendalian tanaman air
– Material pelampung menggunakan bahan HDPE, kuat dan ramah lingkungan
– Material kuncian antar pelampung memakai baja galvanis, kuat dan tahan lama
– Mudah dalam bongkar pasang, perawatan dan penyimpanan
– Bisa digunakan berkali-kali